Bojonggede, (TerasBojonggede) Koramil 04/Bojonggede mengerahkan Babinsanya Pelda Nurdin Lestaluhu untuk memantau perkembangan harga Sembako (Sembilan bahan pokok) di pasar Bojonggede Kecamatan Bojonggede, dalam rangka untuk mengetahui harga sembako usai perayaan Idul Fitri 1438 H.
Dari hasil pantauan, diperoleh informasi, antara lain; harga sembako rata-rata sudah relatif mengalami penurunan harga. seperti harga cabai merah Rp. 37.000,-/kg, cabai merah keriting Rp. 38.000,-/kg dan cabai rawit Rp. 45.000,-/kg. (SSM) | Foto : Istimewa
Labels:
Ekonomi-Bisnis
Thanks for reading HARGA SEMBAKO DI BOJONGGEDE. Please share...!